Aplikasi Raport Kurikulum 2013 (K13) revisi 2016 sekarang sudah banyak mncul berbagai versi dan guru tinggal memilih dan memilah aplikasi mana yang akan dipakai. Tidak dipungkuri bahwasanya kurikulum 2013 dalam tekhnik penilaiannya memerlukan sebuah aplikasi dalam membuat sebuah raport walaupun hal ini bukan sebuah keharusan, namun dengan adanya konversi dari nilai menjadi sebuah deskripsi inilah yang menjadi tuntutan seorang guru dalam mengerjakan raport K13, untuk itu saya berbagi aplikasi yang berkaitan dengan Aplikasi Raport Kurikulum 2013 K13 Revisi 2016 terutama yang sangat dibutuhkan para guru saat ini
aplikasi rapot K13 |
Oleh sebab itu tidak heran kalau guru banyak mendownload aplikasi agar dapat membantu mengerjakan administrasi pengerjaan raport kurikulum 2013, Ada beberapa alasan guru memerlukan suah aplikasi diantaranya dikarenakan begitu banyaknya serta begitu kompleknya cara menginput data yang ada dalam sebua laporan raport K13. Sebagai pembanding apabila pada kurikulum terdahulu guru cuma cukup menuliskan sebuah angka pada raport nilai kognitifnya saja, namun pada sekarang guru tuntut untuk memasukkan 3 kompetensi sejkaligus yaitu ranah kognitif, ranah psikomotor juga afektif. Selain itu juga harus memunculkan nilai, predikat dan deskripsinya pada tiap-tiap mata pelajaran berdasarkan kompetensi dasar mana yang nilainya tinggi maupun yang rendah.
Kali ini saya ingin berbagi aplikasi yang merupakan sebuah karya dari SDN BUNGUR Kabupaten Pacitan Jawa Timur tang merupakan daerah kelahiran Mantan presiden Soesilo Bambang Yoedoyono. Aplikasi ini perlu saya angkat karena lumayang bagus baik itu dari segi tampilan juga file penyimpanannya juga tidak begitu Besar
Download aplikasi raport Kurikulum 2013 K13 Revisi 2016
Download aplikasi raport Kurikulum 2013 K13 Revisi 2016 berdasarkan Permendikbud No 53 Tahun 2015 Kelas 1 di siniDownload aplikasi raport Kurikulum 2013 K13 Revisi 2016 berdasarkan Permendikbud No 53 Tahun 2015 Kelas 4 di sini
Kalau ingin yang versi lengkap mulai kelas 1 s/d 6 Semester 1 dan 2 yang sudah saya unggah di blog saya yang satunya dengan menelusuri link di bawah ini
Download aplikasi Kurikulum 2013 SD semester 1 dan 2 gratis
Demikian post dari Admin aplikasi digital silakan share bila ini bermanfaat dan jangan lupa untuk berkomentar bila ada kesulitan
Semoga bermanfaat Sumber http://www.aplikasidigital.com/