PEMBAGIAN WAKTU UNTUK LOGIN SIM PKB/CEK INFO GTK

Revisi : https://tinyurl.com/_2024

rekan guru pernah mengalami masalah ketika ingin melakukan login pada laman SIM PKB guna m PEMBAGIAN WAKTU UNTUK LOGIN SIM PKB/CEK INFO GTK
PEMBAGIAN WAKTU UNTUK LOGIN SIM PKB/CEK INFO GTK
Gurumaju.com –  Mungkin rekan-rekan guru pernah mengalami masalah ketika ingin melakukan login pada laman SIM PKB guna mengecek INFO GTK. Jika Rekan-rekan mengalami hal demikian tidak usah khawatir, itu bukan karena gangguan melainkan sekarang Direktoret Pembinaan Tendik Dikdasmen, Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) telah membuat pembagian untuk waktu login pada laman SIM PKB.

Karena begitu banyaknya yang melakukan Akses pada laman SIM PKB Guru yang mungkin untuk melakukan Cek Info GTK, sehingga laman SIMPKB ini cukup berat untuk menampung semua Akses yang masuk maka dari itu Direktorat Pembinaan Tendik Dikdasmen, Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) membuat Zona waktu untuk login SIMPKB / Cek Info GTK di setiap Daerahnya.

Dibawah ini adalah Informasi lengkap mengenai Pembagian Zona Waktu Login SIMPKB Untuk Cek INFO GTK.

Zona I (Pukul 06:00 - 10:00 WIB)
Daerah yang dapat melakukan Login SIMPKB / Cek INFO GTK, Adalah:
Prop. D.K.I. Jakarta,
Prop. Jawa Barat,
Prop. Aceh,
Prop. Sumatera Utara,
Prop. Sumatera Barat,
Prop. Riau,
Prop. Jambi,
Prop. Sumatera Selatan,
Prop. Lampung,
Prop. Kalimantan Barat,
Prop. Kalimantan Tengah,
Prop. Kalimantan Selatan

Zona II (Pukul 11:00 - 14:00 WIB)
Daerah yang dapat melakukan Login SIMPKB / Cek INFO GTK, Adalah:
Prop. Jawa Tengah,
Prop. D.I. Yogyakarta,
Prop. Kalimantan Timur,
Prop. Sulawesi Utara,
Prop. Sulawesi Tengah,
Prop. Sulawesi Selatan,
Prop. Sulawesi Tenggara,
Prop. Maluku,
Prop. Bali,
Prop. Nusa Tenggara Barat,
Prop. Nusa Tenggara Timur

Zona III (Pukul 15:00 - 18:00 WIB)
Daerah yang dapat melakukan Login SIMPKB / Cek INFO GTK, Adalah:
Prop. Jawa Timur,
Prop. Papua,
Prop. Bengkulu,
Prop. Maluku Utara,
Prop. Banten,
Prop. Bangka Belitung,
Prop. Gorontalo,
Prop. Kepulauan Riau,
Prop. Papua Barat,
Prop. Sulawesi Barat,
Prop. Kalimantan Utara

Dan diluar waktu tersebut diatas dapat diakses seluruh Daerah Di Indonesia.

Demikian informasi tentang Pembagian Zona Waktu Untuk Login SIMPKB / Cek Info GTK, semoga memberikan manfaat.


Perhatian: Sebelum menutup Artikel "PEMBAGIAN WAKTU UNTUK LOGIN SIM PKB/CEK INFO GTKini, Silahkan Jika ada pertanyaan, saran, atau ingin memberikan masukan silahkan menuliskannya di kolom komentar, Admin dengan senang hati untuk meresponnya.

Jika merasa artikel ini bermanfaat, Silahkan untuk meng-KLIK tombol Share yang telah Admin sediakan  dibawah ini baik melalui Facebook, Twitter maupun Google Plus Agar Anda juga menjadi orang yang memberi manfaat untuk orang lain...

Sekian dari kami semoga bermanfaat, salam Pendidikan…