Semboyan dan Falsafah Perguruan Silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT)

Revisi : https://tinyurl.com/_2024

falsafah Perguruan Silat Persaudaraan Setia Hati Terate  Semboyan dan Falsafah Perguruan Silat Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT)
Dalam Persaudaraan Setia Hati Terate juga ada berbagai semboyan, simbol dan falsafah yang mengambarkan kewajiban, pesan moral dan pribadi SH yang harus diajarkan dan diamalkan dalam kehidupan sehari-hari. Beberapa semboyan, simbol dan falsafah tersebut diambil dari budaya dan ajaran Jawa, tetapi telah melekat dan identik dengan Persaudaran Setia Hati Terate hampir 1 abad. Beberapa semboyan,simbol dan falsafah tersebut adalah:

* Memayu Hayuning Bawana * Soero diro Djojo diningrat lebur dining Pangastuti * Ngluruk tanpa Bala Menang tanpa Ngasorake * Sepiro Gedenging Sengsara yen tinampa amung Coba * Selama matahari masih terbit dari timur,dan terbenam di barat. Selama itu pula lah Persaudaraan Setia Hati Terate akan jaya selamanya"
Sumber https://aturanpermainan.blogspot.com/