Berikut ini kami bagikan file Soal UAS Ekonomi Semester Genap Kurikulum 2013 dan Jawabannya kepada anda semua.
Adapun cuplikan soal tersebut adalah sebagai berikut.
1. Indeks harga adalah....
A. Alat untuk mengukur tingkat perubahan harga kelompok barang dan jasa yang sering dipakai dalam sebuah rumah tangga dalam jangka waktu tertentu
B. Kenaikan harga secara terus menerus
C. Suatu proses penurunan tingkat harga barang-barang secara umum
D. Jumlah uang yang beredar bertambah
E. Menurunnya daya beli masyarakat
2. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Indeks harga untuk meningkatkan tingkat bunga
2) Indeks harga untuk menghitung inflasi
3) Digunakan untuk menaikkan tarif pajak
4) Sebagai acuan dalam menetapkan tarif upah pekerja
5) Digunakan untuk melihat pergerakan harga-harga
Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk tujuan perhitungan indeks harga ditunjukkan oleh nomor...
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 4), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
4. Perhatikan komponen kenaikan harga sebagai berikut!
1) Hanya terjadi pada negara berkembang
2) Hanya untuk barang ekspor
3) Kenaikan harga bersifat umum
4) Kenaikan harga berlangsung terus-menerus
5) Terjadi pada barang kebutuhan pokok
Komponen kenaikan yang dapat dikategorikan sebagai inflasi ditunjukkan oleh nomor...
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 3), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
5. Pada awal tahun 2014 bencana banjir yang menimpa kawasan pantai utara (pantura) Jawa Barat., berdampak pada tersendatnya pesokan makanan. Kondisi ini menimbulkan tekanan inflasi yang cukup tinggi. Kenaikan harga pada sektor makanan mulai terasa walaupun tidak terlalu signifikan karena harga bergerak naik secara bertahap.
Penyebab inflasi berdasarkan ilustrasi tersebut adalah...
A. Terhentinya proses produksi
B. Pengendalian jumlah uang beredar
C. Kebijakan moneter oleh pemerintah
D. Terhambatnya distribusi bahan makanan
E. Kenaikan harga karena kebijakan Bank Indonesia
Download Soal PAT Ekonomi Kelas 11 dan Jawabannya
Silahkan unduh file pada link yang ada di bawah ini.Demikianlah informasi mengenai Soal PAT Ekonomi Kelas 11 dan Jawabannya yang bisa kami sampaikan kepada anda semuanya. Sumber https://www.panduandapodik.id/